Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

paket-wisatabromo.com – Anak itu memiliki karakter yang berbeda-beda. Ada yang terlalu aktif.  Banyak bergerak, sulit dikendalikan. Dan Ada pula anak malas bergerak. Biasanya anak malas tidak suka dengan gerakan yang melibatkan otot besar.

Ciri-ciri anak malas bergerak terlihat dari gerak-geriknya. Anak terlihat lamban bergerak, dan kurang gesit. Selain itu, anak pasif tidak mengukai kegiatan yang melibatkan motorik kasar.

Ciri lainnya adalah anak terlihat cepat lelah. Dan, mimik wajah anak itu cenderung kurang bergairah.

Anak malas bergerak, tentu ada penyebabnya. Penyebab itu cenderung berasal dari pola asuh yang salah. Dalam mengasuh anak, orang tua terlalu otoriter. Akibatnya anak tertekan dan malas bergerak karena serba dilarang.

Model permainan anak tidak merangsang perkembangan motorik kasar. Bisa karena kekurangpahaman orang tua. Juga, Orang tua hanya memberikan mainan bersifat motorik halus. Bahkan, anak diberi mainan gadget.

Ketahuilah, anak malas bergerak dapat berkibat buruk pada pertumbuhan anak. Tulang anak yang malas bergerak akan menjadi rentan.

Cara Mengatasi Anak Malas Bergerak

Secara umum, mengatasi anak malas bergerak sangat mudah. Caranya adalah dengan mengajak anak untuk bermain. Dan Permainannya harus melibatkan motorik kasar anak.

Permainan yang melibatkan motorik kasar anak itu permainan yang menggunakan otot besar, seperti gerakan lengan, kaki, atau badan. Berikut ini dijelaskan beberapa alternatif cara mengatasi anak malas bergerak.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

1. Ajak Anak Berjalan

Cara mengatasi anak malas bergerak yang pertama adalah mengajak anak berjalan. Stimulan untuk memicu anak berjalan tidak perlu pakai protokol segala.  Kaya protokol kesehatan saja.

Kita rangsang anak untuk berjalan dalam kegiatan sehari-hari di rumah. Orang tua tidak perlu mempersiapkan apa pun untuk melatihnya.

Sepatu dan pakaian olah raga untuk menstimulasi anak berjalan tidak diperlukan. Tidak perlu juga pakai perencanaan seperti jadwal, dll.

Cara menstimulasi agar anak mau berjalan, ya seperti air mengalir saja. Ketika mau mandi, ajaklah anak berjalan menuju kamar mandi. Selesai mandi, bimbing anak berjalan keluar dari kamar mandi. Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

Lalu, berjalan menuju kamar anak untuk berganti pakaian. Beri kesempatan pada anak untuk mengenakan pakaian sendiri.

Pada saat anak mengenakan celana, ia akan berdiri dengan satu kaki. Berdiri dengan satu kaki akan melibatkan kerja otot besar.

Contoh lainnya adalah ketika mau mengambil dan meletakkan kembali mainan di tempatnya, suruhlah anak melakukannya dengan berjalan sendiri. Jika anak tidak mau, jangan segera dibantu.

Ajak dan temani anak berjalan menuju ke tempat mainan. Bukan berarti digendong lho, ya. Manfaat berjalan, otot kaki anak akan semakin kuat.

Apalagi kalau aktivitas berjalannya semakin diperbanyak. Peredaran darah juga akan lancar. Anak akan semakin sehat. Mimik wajahnya menjadi semakin bergairah. Akhirnya, anak tidak malas bergerak lagi.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

2. Berenang

Cara mengatasi anak malas bergerak yang kedua adalah berenang. Dan berenang itu bergerak di dalam air. Hampir seluruh otot besar anggota tubuh bergerak pada saat berenang. Kegiatan ini harus disengajakan perlakuannya.

Orang tua harus mempersiapkan kegiatan berenang bagi anak yang malas bergerak. Susunlah jadwal, sempatkan, dan siapkan waktu untuk kepentingan anak. Baiknya berenang itu dilakukan seminggu dua kali.

Apalagi berenang ini bertujuan untuk menyembuhkan kemalasan anak dalam bergerak. Maka, sebaiknya diusahakan berenang lebih sering, hasilnya akan lebih bagus.

Banyak manfaat dari kegiatan berenang. Pertama, berenang dapat menguatkan otot perut, punggung, dan kaki.

Kedua, meningkatkan kekuatan jantung dan paru-paru anak. Ketiga, mencegah obesitas pada anak. Keempat, anak menjadi gesit dan tidak lagi malas bergerak.

3. Belajar Melompat

Cara mengatasi anak malas bergerak yang ketiga adalah belajar melompat. Melompat adalah melakukan gerak dengan mengangkat kedua kaki ke depan.

Dan dengan cepat menurunkannya lagi. Jadi, melompat merupakan gerakan yang mengarahkan seluruh tubuhnya berada sesaat di udara.

Melompat dapat dilakukan dengan satu atau dua kaki. Dan mendarat dengan dua kaki. Selain itu, melompat boleh dilakukan dengan dua kaki dan mendarat dengan satu kaki.

Cara melatih anak melompat tidaklah sulit. Beri contoh melompat. Secara otomatis anak akan menirukannya. Itulah, cara melatih anak melompat yang sederhana.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

Jika orang tua ingin melatih anak melompat menggunakan protokol ilmiah, bisa saja. Pertama, ajaklah anak berdiri. Kemudian lenturkan otot, dan berlatih keseimbangan.

Kedua, jongkok, posisikan kedua tangan, dan lompat. Pendaratan melompat menggunakan kedua kaki lurus vertikal.

Gerakan melompat bermanfaat lho. Diantaranya adalah meningkatkan kepadatan tulang. Dan meningkatkan fungsi pencernaan pada anak.

Selain itu, kemampuan melompat akan meningkatkan kekuatan, keseimbangan. Dan koordinasi anggota tubuh dengan baik. Lebih dari itu semua, anak malas bergerak akan teratasi dengan kegiatan melompat.

4. Naik Turun Tangga

Cara mengatasi anak malas bergerak yang keempat adalah naik turun tangga. Dan, aktivitas naik turun tangga tentunya menggunakan tenaga dan otot besar.

Pada naik turun tangga akan melibatkan kemampuan motorik kasar. Cara naik turun tangga itu bervariasi.

Misalnya, naik turun tangga bisa dilakukan dengan merangkak. Dan, naik turun tangga dapat sambil berpegangan. Dengan satu step satu step.

Ada juga anak yang bisa naik tangga tanpa berpegangan. Lalu kedua kaki berjalan secara bergantian.

Manfaat naik turun tangga antara lain membakar kalori. Dan menguatkan otot-otot tubuh terutama otot-otot kaki. Selain itu, manfaat naik turun tangga adalah menyehatkan jantung dan otak.

Naik turun tangga bermanfaat untuk mengendalikan kadar gula darah. Dan dapat mengatasi anak malas bergerak.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

5. Bersepeda

Cara mengatasi anak malas bergerak yang kelima adalah dengan kegiatan bersepeda. Kegiatan bersepeda memerlukan tenaga dan otot besar.

Lalu, anak diajak bersepeda dengan sepeda roda tiga. Tapi, kalau anak sudah bisa naik sepeda roda dua, ajaklah anak naik sepeda tersebut.

Aktivitas dalam bersepeda itu meliputi memegang setang, melepas standar sepeda. Dan menuntun, mengemudi sepeda.

Selain itu, mengerem, dan mengayuh sepeda. Tapi, gerakan tersebut memerlukan gerakan otot besar.

Selanjutnya, mintalah anak berjalan menuntun sepeda dengan perlahan. Kalau sudah lancar, anak diminta menuntun sepeda dengan lebih cepat.

Pada saat latihan menuntun sepeda, mintalah anak mengenal dan mengerem sepeda. Agar anak dapat mengendalikan sepeda. Selanjutnya, latihlah anak untuk membelokkan sepeda ke kiri dan ke kanan.

Manfaat naik sepeda adalah anak bisa mendapat latihan keseimbangan badan. dan keterampilan motorik pada anak bisa berkembang.

Otot kaki serta tangan anak semakin kuat. Akhirnya anak malas bergerak berubah menjadi anak yang aktif.

6. Berolah Raga

Cara mengatasi anak malas bergerak yang keenam adalah adalah mengajak anak berolah raga. Ajaklah anak berolah raga.

Kita tentu tahu bahwa olahraga itu sangat penting bagi kesehatan tubuh. Stamina tubuh akan terjaga dengan baik.

Olahraga yang dapat dilakukan untuk mengatasi anak malas bergerak sebagai berikut.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

a. Jalan Berjinjit

Jalan-jalan tidak harus di luar rumah. Kita bisa jalan-jalan di dalam rumah. Dan di serambi rumah, dll. Lalu, jalan jinjit dirasa lebih baik mengingat tempat berjala-jalan terbatas. Ajak anak kita berjalan dengan jinjit. Maka, otot kaki anak semakin kuat.

b. Push-Up-Sit-Up

Push Up merupakan gerakan orlahraga yang sangat simpel. Dan dapat dilakukan di rumah. Sit-Up salah satu oleh raga yang sangat dianjurkan. Gerakan sit-up bermanfaat untuk memperkuat otot-otot perut pada anak.

c. Jumping Jack

Olahraga lain yang dapat mengatasi anak malas bergerak adalah Jumping Jack. Selain mudah dan praktis, gerakan jumping jack merupakan latihan cardio.

d. Jogging dan Senam

Untuk Jogging dan senam aerobik tidak harus dilakukan di luar rumah. Dan Jogging bisa dilakukan di rumah, sambil menonton TV atau mendengarkan musik. Jogging dan senam dapat mengaktifkan anak yang malas bergerak. Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

7. Menari

Cara mengatasi anak malas bergerak yang ketujuh adalah menari. Kegiatan menari itu membutuhkan gerak semua anggota tubuh. Cara termudah yang dapat dilakukan orang tua adalah dengan mengikutsertakan anak dalam kursus menari.

Selanjutnya, pelaksanaan kegiatan menari dapat dilakukan dengan dua cara. Cara pertama, anak bisa diikutsertakan dalam kursus di tempat tertentu. Cara kedua, anak diikutsertakan dalam latihan menari di rumah. Konsekuensinya, orang tua harus menghadirkan guru les tari ke rumah.

Menari merupakan pilihan yang tepat untuk mengaktifkan anak yang malas bergerak. Disamping sebagai ajang berolaharaga, menari juga menjadi hiburan. Selain dapat membangkitan suasana hati, menari juga berguna untuk meningkatkan metabolisme tubuh.

8. Bereksplorasi

Cara mengatasi anak malas bergerak yang kedelapan adalah bereksplorasi. Sejak bayi lahir, perlakukanlah Balita dengan pola asuh yang tepat.

Lalu, berilah kesempatan pada Balita untuk melakukan eksplorasi. Pada saat bereksplorasi, anak akan berjalan ke sana kemari sesukanya mencari barang untuk dimainkannya.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

Orang tua berkewajiban memberikan hak anak untuk bereksplorasi. Sebaiknya orang tua memberikan pengawasan pada Balita jika eksplorasinya membahayakan. Biarkanlah Balita berkembang untuk membangun dirinya dengan merdeka bergerak.

Jika orang tua membiarkan anak bereksplorasi sejak lahir sampai usia 2 tahun, anak tidak akan malas bergerak. Bahkan sebaliknya. Anak akan menjadi aktif bergerak.

9. Outbond

Cara mengatasi anak malas bergerak yang kesembilan adalah mengikuti outbond. Outbond adalah kegiatan di luar ruangan. Berupa beraktivitas fisik, dan permainan. Orang tua bisa memanfaatkan layanan outbound yang cukup marak keberadaannya.

Beberapa contoh kegiatan outbond untuk anak antara lain meniti, menyebrang jembatan gantung. Dan meluncur, prosotan, mengelilingi bola bumi buatan, dll. Kegiatan outbound harus dilakukan bersama keluarga. Untuk mengurangi kecemasan pada anak.

Dengan melakukan kegiatan outbond, orang tua bisa mengenalkan alam pada anak. Dan menikmati waktu bersama keluarga dengan cara menyenangkan. Selain itu, anak pun akan menjadi bergairah kembali.

Baca juga:

Inilah Cara Tepat Mengendalikan Balita yang Aktif Berlebihan

7 Tips WOW Tingkatkan Motorik Kasar pada Anak Usia 4-5 Tahun

6 Tips ini Tingkatkan Motorik Kasar pada Anak Usia 3-4 Tahun

10. Berkemah Keluarga

Cara mengatasi anak malas bergerak yang kesepuluh adalah berkemah bersama keluarga. Ajaklah anak terlibat penuh dalam kegiatan berkemah keluarga.

Sebaiknya, anak diminta mempersiapkan peralatan berkemah. Juga semua barang yang dibutuhkan untuk berkemah.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

Ketika mengajak anak berkemah tidak perlu jauh-jauh. Pilih alam terbuka terdekat sejuk, dan indah. Misalnya di halaman rumah. Pilih tempat yang bersih. agar aman dari serangga, serta hewan berbahaya.

Tapi, ada alternatif tempat berkemah. Lho.  Kita bisa pergi ke bumi perkemahan yang ramah anak. Libatkan anak mulai dari persiapan tenda. Dan peralatan yang dibutuhkan, serta pemasangan tenda dll. Keterlibatan anak akan membuat anak menjadi aktif bergerak.

Kegiatan berkemah keluarga banyak manfaatnya. Di antaranya, anak akan dapat mengenal alam. Juga meningkatkan kecerdasan naturalis anak. Akhirnya, anak malas bergerak akan berubah menjadi aktif melalui berkemah.

11. Melakukan Kunjungan

Cara mengatasi anak malas bergerak yang kesebelas adalah melakukan kunjungan. Balita sebaiknya sering diajak melakukan kunjungan. Dan, kunjungan bisa dilakukan ke mana saja. Bisa ke rumah tetangga, saudara, atau kerabat lainnya.

Ajaklah anak ikut serta menghadiri acara kemasyarakatan. Juga acara keagamaan. Misalnya acara kondangan, arisan, atau pun acara pengajian.

Beri kesempatan pada Balita agar aktif mengikuti kegiatan yang ada. Turunkan anak dari gendongan. Biarkanlah ia berjalan dan beraktivitas dengan orang lain. Dengan demikian, anak lebih banyak bergerak.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

12. Bermain Engklek

Cara mengatasi anak malas bergerak yang keduabelas adalah bermain engklek. Permainan engklek bisa dimainkan anak laki-laki dan anak perempuan. Dan pemainnya minimal dua maksimal 5 anak.

Agar proses menunggu gilirannya tidak terlalu lama. Dalam rangka melatih motori kasar, sebaiknya pemainnya dua anak saja. Agar proses latihan lebih sering karena gilirannya sedikit.

Selanjutnya, aturan bermain sebagai berikut. Pertama menggambar kotak-kotak di serambi. Atau di halaman rumah. Lalu, kotak yang digambar berjumlah 9. terdiri dari tiga kotak horizontal.

Berikutnya disambung dengan 3 kotak vertikal. Lalu,tambah satu kotak di atasnya dan terakhir dua kotak di horizontal.

Anak Malas Bergerak? Ini Cara Hebat untuk Mengatasinya

Lalu, permainan dilakukan satu persatu, diawali dengan suit. Pemenang melakukan engklek yang pertama, diikuti yang kalah. Pemain melompati kotak tersebut dari awal sampai akhir dengan satu kaki.

Jika terjatuh, harus menaruh batu, atau lempengan genting di kotak terakhir tempat jatuh. Kotak ini sebagai tanda untuk mengawali giliran lagi.

Bermain engklek terdiri atas gerakan membuat gambar kotak, melompati kotak, engklek. Semua ini melibatkan keterampilan motorik kasar.

Manfaatnya adalah dapat meningkatkan kerja sama, dan sehat. Serta anak menjadi aktif.

Itulah 12 cara hebat untuk mengatasi anak malas bergerak. Dan kata kuncinya adalah anak harus melakukan kegiatan motorik kasar.

Terima kasih atas kunjungannya. Sampai jumpa pada artikel selanjutnya.

Referensi: dari Berbagai Sumber.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *